Materi yang dibahas dalam buku ini meliputi : Bab 1 Anatomi dan Fisiologi Sistem Respirasi Bab 2 Pengkajian Fisik dan Pemeriksaan Diagnostik pada Sistem respirasi Bab 3 Asuhan Keperawatan dengan Akut Respiratory Distress Sindrom (ARDS) Bab 4 Asuhan Keperawatan pada Gangguan Sistem Pernapasan dengan Asma Bronkhiale Bab 5 Asuhan Keperawatan pada GAngguan Sistem Pernapasan dengan Bronkhitis …
Buku pendamping klinis yang ringkas untuk Brunner & Suddarth Textbook of Medical-Surgical Nursing ini menyajikan hampir 200 penyakit dan gangguan dalam format alfabetis sehingga pembaca dapat dengan mudah mengakses informasi yang perlu diketahui tentang penyakit dan gangguan yang paling sering dijumpai. Table of Content A Acquired Immunodeficiency Syndrome (HIV Infection) Acute Coronary…
Materi yang dibahas dalam buku ini meliputi : ▪ Sistem Pernafasan ▪ Cardiovasculer ▪ Sistem Persyarafan ▪ Sistem Perkemihan ▪ Sistem Pencernaan ▪ Sistem Musculoskeletal ▪ Sistem Integumen ▪ Prosedur Khusus
Belajar keperawatan medikal-bedah tidak hanya mengingat fakta-fakta, tetapi perlu ada strategi. Dalam buku Belajar Mudah Keperawatan Medikal-Bedah ini disajikan kepada Anda bagaimana menerapkan berpikir kritis dan keterampilan, bukan menghabiskan waktu untuk menghafal. Dengan demikian, mengefisiensikan waktu belajar Anda dan berfokus hanya pada apa yang benar-benar Anda butuhkan untuk menguasai…
Belajar keperawatan medikal-bedah tidak hanya mengingat fakta-fakta, tetapi perlu ada strategi. Dalam buku Belajar Mudah Keperawatan Medikal-Bedah ini disajikan kepada Anda bagaimana menerapkan berpikir kritis dan keterampilan, bukan menghabiskan waktu untuk menghafal. Dengan demikian, mengefisiensikan waktu belajar Anda dan berfokus hanya pada apa yang benar-benar Anda butuhkan untuk menguasai…
Keperawatan medikal bedah merupakan bagian dari keperawatan. Keperawatan itu sendiri merupakan bagian integral dari pelayanan kesehatan berupa pelayanan biopsikososial-spiritual yang komprehensif yang ditujukan kepada individu, keluarga, dan masyarakat yang sakit maupun yang sehat. Hal ini merupakan bentuk pelayanan profesional. Keperawatan Medikal Bedah DeMYSTiFieD memberikan bahasan lengka…
Buku ajar Keperawatan Medikal Bedah: Sistem Muskuloskeletal ini menyajikan asuhan keperawatan pada klien yang mengalami gangguan pada sistem muskuloskeletal. Buku ini ditujukan untuk mahasiswa Program D3 Keperawatan. Selain itu, buku ini juga dapat digunakan oleh mahasiswa bidang kesehatan lainnya sebagai bahan bacaan untuk menambah wawasan tentang sistem muskuloskeletal. Pembahasan buku …