Keselamatan dan kesehatan kerja (K3) merupakan instrumen yang memproteksi pekerja, perusahaan, lingkungan hidup, dan masyarakat sekitar dari bahaya akibat kecelakaan kerja. Perlindungan tersebut merupakan hak asasi yang wajib dipenuhi oleh perusahaan. K3 bertujuan mencegah, mengurangi, bahkan menihilkan risiko kecelakaan kerja (zero accident). Penerapan konsep ini tidak boleh dianggap sebagai u…
Buku Ajar Sosiologi Keperawatan: Konsep & Aplikasi disusun untuk memenuhi kebutuhan mahasiswa keperawatan pada mata ajar sosiologi. Buku ini merupakan sarana untuk mempelajari sosiologi kesehatan dan memperkenalkan konsep dasar sosial -budaya,karakteristik manusia, interaksi sosial, perubahan sosial, berikut penerapannya pada aspek ini terdiri atas 13 bab yang diuraikan secara mendalam dan dise…
Pegangan yang sangat membantu untuk perawat yang sibuk Bukti terkini yang disusun dalam poin yang mullah dibaca dengan cepat Topik dibahas secara jelas, ringkas dan dapat diakses dengan mudah Format konsisten mudah digunakan 460 penyakit disusun secara alfabetis dengan tambahan 16 penyakit baru Tanda penyakit mengancam jiwa yang menandakan penyakit yang sangat serius Tanda kewaspadaan yang memb…
Materi yang dibahas dalam buku ini meliputi : ▪ Posbindu PTM (Pos Pembinaan Terpadu Penyakit Tidak Menular) ▪ Syarat dan Peran Kader ▪ Mengenal KMS (Kartu Menuju Sehat) ▪ Anjuran Hidup Sehat ▪ Penyakit yang Diderita Lansia serta Perawatannya
Bagi sebagian besar orang, usia lanjut merupakan sebuah momok yang menakutkan. Sebab ketika menginjak usia senja, kemampuan tubuh untuk meregenerasi sel semakin berkurang. Akibatnya, orang menjadi lebih rentan terkena berbagai masalah kesehatan yang terkait usia tua. Untuk menghadapi masalah-masalah kesehatan tersebut, penting dilakukan persiapan sejak awal. Upaya itu dilakukan mengingat fakta…
Materi yang dibahas dalam buku ini meliputi : ▪ Konsep Dasar Manusia Lanjut Usia ▪ Lansia dengan Masalah Kesehatan pada Sistem Pernapasan ▪ Lansia dengan Masalah Kesehatan pada Sistem Kardiovaskuler ▪ Lansia dengan Masalah Kesehatan pada Sistem Neurology ▪ Lansia dengan Masalah Kesehatan pada Sistem Musculoskeletal ‘ ▪ Lansia dengan Masalah Kesehatan pada Sistem Endokri…
Apa itu Asuhan Keperawatan Gerontik? Buku ini akan memberikan pemahaman mendalam tentang asuhan keperawatan yang diberikan kepada orang lanjut usia. Buku ini mencakup berbagai aspek penting dalam perawatan lansia, mulai dari evaluasi kesehatan, intervensi keperawatan, hingga perencanaan perawatan jangka panjang.
Materi yang dibahas dalam buku ini meliputi : ▪ Konsep Dasar Lansia ▪ Komunikasi Teraupetik ▪ Kebutuhan Nutrisi pada Lansia ▪ Upaya Pelayanan Kesehatan Lansia ▪ Asuhan Keperawatan pada Lansia Osteoporosis ▪ Asuhan Keperawatan pada Lansia Dimensia ▪ Asuhan Keperawatan pada Lansia Immobilisasi ▪ Asuhan Keperawatan pada Lansia Rheumathoid Arthitis