Dari tim penulis ahli yang dipimpin oleh Patricia Potter dan Anne Griffin Perry, dan Editor lokal dari AIPNI dan AIPViKI, buku teks keperawatan terlaris ini telah diadaptasi ke dalam konteks Indonesia, dan membantu Anda mengembangkan pemahaman dan penalaran klinis yang Anda butuhkan untuk memberikan perawatan pasien yang berkualitas tinggi.Hal Baru di Edisi ini• 70 demonstrasi keterampilan me…
Dari tim penulis ahli yang dipimpin oleh Patricia Potter dan Anne Griffin Perry, dan Editor lokal dari AIPNI dan AIPViKI, buku teks keperawatan terlaris ini telah diadaptasi ke dalam konteks Indonesia, dan membantu Anda mengembangkan pemahaman dan penalaran klinis yang Anda butuhkan untuk memberikan perawatan pasien yang berkualitas tinggi.Hal Baru di Edisi ini• 70 demonstrasi keterampilan me…
Dalam era kesejagatan dewasa ini, kita dituntut tersedianya sumber daya manusia yang mampu bekerja secara profesional dalam segala bidang termasuk upaya pelayanan kesehatan. Tenaga keperawatan sebagai bagian integral dari pelayanan kesehatan memegang peranan penting dalam mencapai pelayanan kesehatan yang optimal. Guna menghasilkan tenaga keperawatan sesuai dengan kebutuhan, baik dari segi kuan…
Asuhan Keperawatan Maternitas: Diagnosis NANDA-I, Hasil NOC, Tindakan NIC disusun untuk memudahkan mahasiswa mengakses informasi terkait maternitas sesuai kebutuhan. Buku asuhan keperawatan maternitas ini terdiri dari tujuh seri: Antepartum Kehamilan Risiko Tinggi Intrapartum Komplikasi Persalinan Pascapartum Bayi Baru Lahir Sistem Reproduksi dan Kesehatan Wanita Buku Bayi Baru…